“Di Barca tidak ada musim transisi. Kami menghormati musim yang baru saja selesai, dan seperti yang kami katakan kepada pelatih, pada akhirnya kami akan mengevaluasi keputusan untuk masa depan,” kata Laporta
“Dalam percakapan ini, semuanya dievaluasi. Dari sudut pandang profesional, perilaku, karakter Barcelona, itu dilakukan secara normal dan berada di jalur yang benar. Orang pertama yang mengetahui keputusan kami adalah Ronald (Koeman) dan kami mendekati titik itu,” tutupnya.